14 November 2007

MENGATUR HURUF DAN WARNA PADA BLOGGER BARU

Fasilitas yang disediakan dalam blogger baru banyak kita jumpai, termasuk salah satunya adalah mengatur huruf dan warna. Karena sekarang pelayanan blogger baru sudah dalam bahasa Indonesia, tentunya tidaklah sulit untuk mengikuti langkah-langkah tersebut. Berikut beberapa fasilitas pengaturan yang sudah disediakan dalam blogger baru :

  1. Warna Latar Belakang
  2. Font text
  3. Warna text
  4. Warna Links
  5. Hover Link Color
  6. Warna Latar Belakang Utama
  7. Main Border Color
  8. Post Images Border Color
  9. Warna Latar Belakang Header Halaman
  10. Font Judul Posting
  11. Font Judul Blog
  12. Blog Title Text Color
  13. Warna Header Tanggal
  14. Post Title Background Color
  15. Post Title Text Color
  16. Warna Latar Belakang Sidebar
  17. Sidebar Text Background Color
  18. Sidebar Title Text Color
  19. Warna Teks Sidebar
  20. Warna Judul Sidebar
  21. Warna Link Sidebar
  22. Footer Background Color
  23. Footer Text Color
Untuk mengetahui tulisan maupun bagian background yang dirubah, anda tinggal melihat preview yang terletak di bagian bawah dari tampilan fasilitas tersebut

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Mockup Hijab Adobe Photoshop Tutorial - FREE FILE PSD

  Mockup Hijab Adobe Photoshop adalah tutorial tentang bagaimana cara merubah warna hijab maupun coraknya. Jika anda ingin mendownload file ...